Artikel Detail

Fungsi Utama Reservoar
  2021-08-24 06:35:03    Dibaca : 641

Fungsi utama Reservoar yaitu tempat penyimpanan air untuk sementara sebelum didistribusikan kepada pelanggan atau konsumen. Reservoar penyeimbang adalah reservoar yang menampung kelebihan air pada saat pemakaian air oleh konsumen relatif kecil dibanding air yang masuk, kemudian air didistribusikan kembali pada saat pemakaian air oleh konsumen relatif besar dibanding air yang masuk.

Dalam rangka mendukung upaya peningkatan kinerja PDAM, diperlukan Sistem Penyediaan Air Minum yang handal dari hulu sampai ke hilir salah satunya melalui kegiatan National Urban Water Supply Project (NUWSP). NUWSP sedang membangun Reservoar di daerah Kec. Gatak, Sukoharjo dengan kapasitas 1.000 m3. Reservoar ini akan menampung air hasil olahan dari Bangunan IPA Gatak untuk disalurkan ke wilayah pelayanan Kecamatan Gatak, Kabupaten Sukoharjo agar para pelanggan bisa mengkonsumsi air dengan kuantitas memadai 24/7.

Share On :

  • Direktorat Air Minum,
    Ditjen Cipta Karya,
    Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat,
    Jl. Pattimura No. 20 Kebayoran Baru,
    Jakarta 12110.


  • 021-72796907

  • cpmunuwsp@gmail.com
    Visitor
  • Total:407,485
  • Bulan Ini :12,628
  • Seminggu Terakhir :7,850
  • Hari ini :416