Penerima Manfaat

Masyarakat perkotaan (MBR dan non-MBR) di kabupaten/kota terpilih akan menerima manfaat dalam bentuk peningkatan akses dan perbaikan kualitas pelayanan penyediaan air minum melalui NUWSP. Diharapkan sebanyak 1,2 juta rumah tangga (sekitar 6 juta orang) akan menerima manfaat pelaksanaan proyek ini, dan setidaknya 20%-nya (240.000 RT) merupakan MBR.

Share On :

  • Direktorat Air Minum,
    Ditjen Cipta Karya,
    Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat,
    Jl. Pattimura No. 20 Kebayoran Baru,
    Jakarta 12110.


  • 021-72796907

  • cpmunuwsp@gmail.com
    Visitor
  • Total:437,943
  • Bulan Ini :11,720
  • Seminggu Terakhir :10,032
  • Hari ini :610